Berburu Kuda Liar di Puru Kambera

Pagi pagi setelah kami beberes untuk mempersiapkan kepulangan, kami sarapan di restaurant hotel kami di Hotel Elvin. Seperti biasa, Helmi, tour guide kami, nggak ikut sarapan bareng kami. Tapi untungnya hari itu dia nggak seterlambat biasanya. Setelah kami memastikan nggak ada lagi barang dan harga diri yang tertinggal, kami memasukkan semua barang bawaan ke masing-masing … Continue reading Berburu Kuda Liar di Puru Kambera

Pohon Menari kala Matahari Terbenam di Walakiri

Setelah kami puas bermain air di Air Terjun Waimarang, untuk sore harinya kami kembali menikmati wisata pantai di Pulau Sumba: Pantai Walakiri. Wait, sebelum cerita lebih lanjut tentang Pantai Walakiri. Ketika tulisan ini dibuat, beberapa hari yang lalu di Instagram lagi rame berita tentang tour guide kami yang acakadut, dan nama Helmi beberapa kali muncul … Continue reading Pohon Menari kala Matahari Terbenam di Walakiri

Berkunjung ke Kampung Adat Praijing yang Modern

Dari beberapa Kampung Adat yang saya kunjungi selama trip di Pulau Sumba akhir Januari 2018 kemaren, Kampung Adat Praijing inilah yang paling modern. Yang sudah paling bisa menerima dan berbaur dengan turis. Sepertinya, saya ulangi, sepertinya, memang sudah difasilitasi dan disiapkan oleh pemerintah biar jadi semacam desa wisata yang tetap mempertahankan kebudayaan leluhur mereka. Kami … Continue reading Berkunjung ke Kampung Adat Praijing yang Modern

Terbuai dan Lupa Waktu di Pantai Watubela

Meninggalkan Watukaka, sekitar pukul setengah dua belas kami merapatkan kendaraan lagi di sebuah kampung adat yang kecil. Warga di kampung ini jauh lebih ramah dari pada saat kami di daerah Kodi. Kali ini kami akan mengunjungi Pantai Watubela. Tadi sempet search lokasi Pantai Watubela dari google maps, dan nggak ketemu! Hahahaha, jangan tanya juga berapa … Continue reading Terbuai dan Lupa Waktu di Pantai Watubela

Lebih Dekat dengan Sumba di Watukaka

Hari keempat di Pulau Sumba, dan hari ini kami akan meninggalkan Tambolaka. Meninggalkan Sumba Barat Daya dan akan menuju Sumba Timur, tepatnya menuju kota terbesar di Sumba, Waingapu. Setelah kami beres packing dan sarapan, kami mengangkut barang bawaan ke mobil kami masing-masing. Karena cuma diisi bertiga, mobil si Yoga-Frengky-Anes dititipin koper-koper dari geng sebelah. Kalo … Continue reading Lebih Dekat dengan Sumba di Watukaka

Terpesona dengan Cantiknya Pantai Mbawana

Pas kami lagi ada di Tanjung Radar, ada dua pantai yang bisa kami liat, Pantai Watu Maladong dan Pantai Mbawana. Pantai Mbawana ini kayak nama daerah di Jawa. Karena orang Jawa kalo bilang suatu daerah/kota yang berawalan huruf ‘B’, maka akan ditambahin ‘M’ di depannya. Bandung jadi mBandung, Batam jadi mBatam. Jadi ketika denger Pantai … Continue reading Terpesona dengan Cantiknya Pantai Mbawana

Desa Adat di Tepi Pantai Ratenggaro

Tujuan terakhir dari perjalanan hari kedua kami di Sumba, masih di ujung Barat Daya Pulau Sumba: Pantai Ratenggaro. Setelah puas main air di Danau Waikuri, kami melanjutkan ke salah satu pantai di daerah Kodi, Pantai Ratenggaro. Letaknya sekitar 20 kilo dari Waikuri. Saran dari saya, and please set it as your reminder. Daerah Ratenggaro di … Continue reading Desa Adat di Tepi Pantai Ratenggaro